Nokia N9 adalah salah satu produk N Series keluaran
nokia. Setelah cukup lama bertahan dengan sistem operasi Symbian, Nokia
akhirnya melebarkan sayapnya dengan menggunakan OS keluaran microsoft, namun
bukan hanya itu yang di lakukan nokia untuk bersaing dengan produk lain. salah
satu buktinya pada Nokia N9 yang merupakan produk Nokia pertama yang
menggunakan sistem operasi MeeGo 1.2 - Harmattan. Meego adalah adalah Sistem
operasi perangkat mobile kode terbuka berbasis Linux. Sistem Operasi MeeGo
dirancang sebagai sistem operasi untuk platforms perangkat keras, seperti
netbook, nettop, PC tablet, perangkat komunikasi mobile, dan smartTV. MeeGo
kali pertama diperkenalkan pada event Mobile World Congress pada event Mobile
World Congress pada Februari 2010 oleh pihak Intel dan Nokia. Desain Nokia N9
adalah salah satu smartphone yang memiliki desain sexy dan menarik. Walau badan
handphone ini terbuat dari plastik, namun plastik yang digunakan adalah plastik
polikarbonat berkualitas tinggi, sehingga tidak terkesan murahan. Pada bagian
atas Nokia N9 terdapat jack audio 3,5 mm, port MicroUSB, dan slot Micro SIM.
Hmm.. sepertinya Micro SIM akan mulai banyak digunakan pada produk-produk yang
akan datang. Nokia N9 tidak mendukung penggunaan SD card tambahan, jadi kita tidak
akan menemukan slot untuk SD card. Namun tidak perlu khawatir, karena HP ini
diperkirakan akan dijual dalam varian yang memiliki kapasitas memory 16 GB atau
64 GB.
Spesifikasi Nokia N9
1. Desain
- Dimensi
- Panjang: 116,4 mm
- Lebar: 61,2 mm
- Ketebalan: 12,1 mm
- Berat: 135 g
- Volume: 76 cm³
- Layar dan Antarmuka Pengguna
- Ukuran layar: 3,9 ''
- Tinggi layar: 480 piksel
- Resolusi layar: FWVGA (854 x 480)
- Lebar layar: 854 piksel
- Fitur tampilan: ClearBlack, Kontrol kecerahan, Corning® Gorilla® Glass, Tanggapan taktil, Sensor orientasi, Modus rendah daya, Layar lengkung, Sensor Cahaya Sekitar
- Warna layar: TrueColor (24-bit/16 M)
- Kerapatan piksel: 251 ppi
- Teknologi layar: AMOLED, Corning Gorilla Glass
- Tinggi layar: 86 mm
- Lebar layar: 48,2 mm
- Teknologi layar sentuh: Sentuhan Multi Titik Kapasitif
- Sensor: Akselerometer, Sensor Jarak, Magnetometer
- Tombol dan Metode Input
- Input Pengguna: Sentuh
- Tombol perangkat keras khusus: Tombol Daya, Tombol Volume
- Faktor bentuk
- Faktor bentuk: Monoblok sentuh
2. Perangkat Keras
- Konektivitas
- Dua SIM: Tidak
- Konektor pengisian daya: Micro-USB
- Konektor AV: 3,5 mm Nokia AV dengan TV-out komposi
- Konektor sistem: Micro-USB-B
- Konektivitas lokal: Micro USB, Penyimpanan Massal USB, AV Nokia 3,5 mm, USB 2.0 Kecepatan Tinggi, USB, Audio Stereo Bluetooth, NFC, Bluetooth, Bluetooth 2.1 +EDR
- Bluetooth: Bluetooth 2.1 + EDR
- Profil Bluetooth: Audio/Video Remote Control Profile (AVRCP) 1.0
- Wi-Fi: WLAN IEEE 802.11 a/b/g/n
- Keamanan WLAN: WPA2 (AES/TKIP), WPA, WEP
- Dukungan WLAN: WEP, WPA, 802.11b/g/n, WPA2 (AES/TKIP)
- NFC: Memasangkan
- Jaringan Data
- Pembawa data: HSUPA Kategori 6 5,76 Mbps, WLAN IEEE 802.11 b/g/n, GPRS Kelas B, WCDMA, HSDPA Kategori 10 14,4 Mbps, Dua Modus Transfer, GPRS, Dua Modus Transfer (MSC 32), EGPRS, EDGE Kelas B
- Jaringan WCDMA: 900 MHz, 1.700 - 2.100 MHz, 2.100 MHz, 1.900 MHz, 850 MHz
- Kecepatan DL data maks WCDMA: HSDPA - 14,4 Mbps
- Kecepatan UL data maks WCDMA: HSUPA - 5,76 Mbps
- Jaringan GSM: 850 MHz, 900 MHz, 1.800 MHz, 1.900 MHz
- Kecepatan DL data maks GSM: EGPRS 296,0 kbps
- Kecepatan UL data maks GSM: EGPRS 236,8 kbps
-
Frekuensi Pengoperasian
- Band pengoperasian: GSM 850, GSM 900, GSM 1800, GSM 1900, WCDMA Band V (850), WCDMA Band VIII (900), WCDMA Band IV (1700/2100), WCDMA Band II (1900), WCDMA Band I (2100)
- Manajemen Daya2
- Baterai: BV-5JW 3,7 V 1.450 mAh
- Kapasitas baterai: 1450 mAh
- Voltase baterai: 3,7 V
- Baterai lepas-pasang: Tidak
- Standby time (2G): 340 h
- Waktu siaga maksimal GSM: 340 h
- Waktu siaga maksimal: 17 hari
- Waktu bicara 2G maksimal: 11 jam
- Waktu siaga (3G): 420 h
- Waktu siaga 3G maksimal: 420 h
- Waktu bicara 3G maksimal: 6,5 jam
- Waktu jelajah jaringan seluler maksimal: 5 h
- Waktu pemutaran musik maksimal: 50 h
- Waktu pemutaran musik: 50 h
- Waktu pemutaran video: 5 jam
- Waktu jelajah jaringan Wi-Fi maksimal: 6,5 h
- Waktu pemutaran video maksimal: 5 h
- Manajemen daya: Pengisian Daya lewat USB
- Pengisian daya nirkabel: Tidak
- CPU
- Jumlah CPU: Satu
- Jenis CPU perangkat keras: ARM Cortex-A8
- Frekuensi CPU perangkat keras: 1000 MHz
- Memori
- Penyimpanan data pengguna: Di perangkat
- RAM: 1 GB
- Memori massal: 16 GB
- Memori SDRAM: 1 GB
3. Perangakat Lunak
- Fitur produktivitas
- Fitur (Manajemen Informasi Pribadi): Jam digital, Kalkulator, Jam, Kalender dengan dukungan lokasi, Kalender, Buku telepon, Catatan, Jam alarm, Pengingat, Jam analog, Jam alarm dengan nada dering
- Format dokumen yang didukung: Excel, PDF, Word, PowerPoint
- Sinkronisasi: Sinkronisasi SyncML jarak jauh, Sinkronisasi SyncML lokal, Exchange ActiveSync
-
Aplikasi Lainnya
- Fitur permainan: Prosesor grafis dengan OpenGL ES 2.0, UI Sentuh
- Format grafik: JPEG, BMP, GIF89a, TIFF, EXIF, XMP, PNG, GIF87a
-
Software platform & User Interface
- Platform PL: MeeGo
- Platform pengembang: MeeGO 1.2 Harmattan
- Software release: MeeGo
4. Komunikasi
- Email dan Olahpesan3
- Solusi email: Mail for Exchange, Klien Email Asli
- Protokol email: SMTP, IMAP4, POP3
- Fitur email: Selalu up-to-date, Multi akun email sekaligus, Lampiran email, Tampilan lampiran email, Penyaringan kotak masuk, Penampil HTML
- Olahpesan instan: Google Talk, Skype IM, Facebook
- Olahpesan: SMS, MMS, IM
- Manajemen panggilan
- Fitur (Manajemen Panggilan): Panggilan tunggu, Speaker bebas genggam terpadu, Penerusan panggilan, Log panggilan: keluar, masuk, dan tak terjawab, Panggilan VoIP, Panggilan konferensi
- Fitur panggilan video: Panggilan video SIP
- Kontak: Tidak terbatas
- Peredaman bising: Peredaman bising uplink dua mikrofon
- Kodek suara: AMR-WB, AMR-NB
- Kodek VoiP: G.729, iLBC, Speex
5. Internet
- Menjelajah dan Internet
- Browser: Browser sumber terbuka WebKit2
- Berbagi video: YouTube, Berbagi video ke jaringan sosial dan Internet, Facebook
- Fitur browser: XHTML, XML, DOM Level 3, Webkit 2 based, HTML5, CSS, CSS 3, Javascript 1.8, HTML lewat TCP/IP
- Hotspot Wi-Fi: Tidak terbatas
- GPS dan navigasi4
- Layanan dan fitur navigasi: Peta Nokia
- Fitur GPS: GPS, A-GPS
7. Kamera
- Kamera utama
- Ukuran sensor kamera utama: 8 MP
- Resolusi kamera: 3248 x 2448 piksel
- Tinggi resolusi kamera: 2448 pixels
- Lebar resolusi kamera: 3248 pixels
- Jenis Fokus Kamera: Fokus Otomatis
- Perbesaran digital kamera: 4 x
- Lensa Carl Zeiss Tessar: Ya
- Ukuran sensor: 1/3,2 inci
- Jarak fokus kamera: 28 mm
- Jarak fokus minimal kamera: 10 cm
- Jarak fokus minimal kamera: 10 cm
- Format foto kamera: XMP, JPEG/EXIF
- Jenis Lampu Kilat Kamera: Dua Lampu Kilat LED
- Modus lampu kilat: Tidak aktif, Otomatis, Pengurangan mata merah, Aktif
-
Kamera kedua
- Resolusi kamera kedua: 640 x 480 pixels
- Bilangan f/apertur kamera kedua: f/2,8
8. Musik dan Audio
- Musik
- Aplikasi musik: Musik Nokia
- Fitur audio: Headphone Dolby, Perekaman Audio AAC, Pemutar musik, Streaming Audio, Dolby Digital Plus, Perekaman audio AAC stereo, 48 kHz, Speaker Bebas genggam, Stereo Bluetooth
- Format musik
- Kodek: MP3, AMR-WB, AMR-NB, WMA 10 Pro, WMA 9, Ogg Vorbis, WMA 10, FLAC, AAC LC, Dolby Digital (AC-3), Dolby Digital Plus (E-AC-3), AAC+/HEAAC, eAAC+/HEAACv2
- Format audio: WAV, AAC, AMR, MP3, M4A, WMA, FLAC, Ogg Vorbis, AAC+, AMR-WB, HE AAC V2
-
Radio
- Fitur radio: Radio Internet
- Perekaman suara dan audio
- Kodek perekaman audio: AAC LC
9. Video
- Kamera video utama
- Resolusi video kamera: 720p (HD, 1.280 x 720)
- Tinggi resolusi video kamera: 720 pixels
- Lebar resolusi video kamera: 1280 pixels
- Laju bingkai video kamera: 30 fps
- Perbesaran video kamera: 4 x
- Laju bingkai pemutaran video: 30 fps
- Kodek pemutaran video: VC-1, H.264/AVC, H.263, XVID, MPEG-4
- Format file pemutaran video: MP4, ASF, WMV, AVI, Video Flash (FLV/SWF), 3GP, Matroska (MKV)
- Pemutaran video secara lokal: 30 frames per second
- Format perekaman video: MP4/H.264
- Fitur pemutaran video: Surround Dolby Digital Plus dengan video, Pemutaran video di TV
- Modus warna perekaman video: Negatif, Normal, Hitam-putih, Jelas, Sepia, Solarisasi
- Modus suasana video: Malam, Otomatis
- Modus imbangan putih video: Berawan, Lampu Neon, Cerah, Berpijar, Otomatis
- Kamera video kedua
- Resolusi kamera video kedua: CIF (352 x 288)
1 komentar:
Nampaknya tidak kalah dengan android, Bisa gak ya gabung android?
Post a Comment