Perbedaan Power Saving, Balanced Dan High Performance Pada Mode Power Plan

Sobat, apakah kalian pernah mengalami baterai laptop cepat habis? Dan apakah kalian pernah mencari tahu apa penyebabnya? Tahukah sobat, bahwa laptop kalian dibekali dengan fitur Power Plan pada system operasi windows. Power Plan ini berfungsi sebagai pengatur kinerja dan performa hardware pada laptop, notebook, atau komputer yang kita miliki. Dalam penerapannya, Power Plan ini harus kita perhatikan karena dapat mempengaruhi kinerja computer yang mungkin tidak sesaui dengan kebutuhan. Kostumisasi Power Plan yang salah dapat mengakibatkan computer bekerja terlalu maksimal dari yang seharusnya dibutuhkan, akibatnya komputer membutuhkan konsumsi listrik yang tinggi, atau sebaliknya, computer dapat menghemat listrik namun kinerjaa laptop menjadi tidak maksimal sehingga menjadi tidak sesaui dengan yang dibutuhkan.

Perbedaan HDD, SSD, dan SSHD yang Harus Anda Ketahui !

Jika anda hendak membeli laptop atau PC kira-kira hal apa yang pertama kali anda pertimbangkan? Merknya kah? Desainnya Kah? atau Spesifikasinya? Kalo untuk mimin pribadi Ketika inginmembeli gadget entah itu HP atau Laptop tentu spesifikasinya. Karena tidak bisa dipungkiri banhwa spesifikasi akan mempengaruhi performa dari gadget itu sendiri. Nah berkaiatan dengan spek, salah satu yang jadi pertimbangan ialah ruang penyimpanannya atau harddisk internal (HDD). Dulu bagi mimin punya laptop dengan HDD 1 TB itu udah ganteng banget si laptop apa lagi kalua sampai 2 TB. Tapi tahukan sobat bahwa belakangan muncul istilah baru yaitu SSD yang katanya performanya atau daya simpannya jauh lebih baik dari HDD. Tapi benarkah demikian? untuk itu mari kita simak pembahasannya di bawah ini:

Tips Mudah Membersihkan Kloset

Agar Bersih, Ikuti Cara-Cara Mudah Untuk Menghilangkan Kerak Pada Toilet

Berbicara tentang kesehatan, sebenarnya bukan hanya tentang kesehatan jasmani dan rohaninya saja, melainkan juga berkaitan dengan lingkungan termasuk juga dengan semua peralatan yang digunakan untuk menunjang juga harus dijaga kebersihannya karena Kesehatan akan sulit tercipta jika lingkungan tidak bersih. Nah salah satu yang harus tetap kita jaga kebersihannya ialah Kloset. Karena tidak menutup kemungkinan bahwa kloset yang kita gunakan setiap hari bisa menjadi perantara penyebar bakteri dan kuman.

Pada umumnya, kloset yang jarang dibersihkan akan berkerak dan akhirnya sulit dihilangkan dengan hanya menggunakan air. Akibatnya closet tersebut akan terlihat menjijikkan dan tidak enak dipandang. Nah pada ulasan kali ini, mimin akan menguraikan cara terbaik untuk membantu teman-teman semua ketika closet teman-teman mucul kerak.