Harga dan Spesifikasi Lenovo S880 Terbaru 2013


Harga dan Spesifikasi Smartphone Lenovo S880 -
Lenovo S880 adalah salah satu gadget keluaran tahun 2012 dengan harga yang cukup terjangkau. Lenovo sendiri adalah salah satu produsen elektronik asal negara China yang bisa dikatakan cukup memiliki nama. Android  ini menyediakan dua slot sim card ini masuk dalam kategori smartphone menengah ke bawah dengan harga di bawah tiga juta rupiah. Untuk  Sistem operasi yang dijalankan lenovo S880 adalah Android OS, v4.0 Ice Cream Sandwich yang didukung oleh RAM 512MB serta memori internal 4GB, selain itu ada juga slot microSD yang dapat menampung hingga 32GB memori eksternal.  Smartphone lenovo S880 memiliki layar yang lebar yaitu berukuran 5 inci, sehingga memberikan kepuasan bagi pengguna baik ketika menonton video, memainkan game atau dalam mengetik di layar sentuh. Lenovo S880 juga dibekali dengan kamera utama yang berlensa 5 MP lengkap dengan fitur autofocus serta kemapuan rekam video HD 720p @30fps. Sedangkan kamera depan-nya berresolusi 0.3 mega pixel yang mendukung untuk video call melalui Skype.  Smartphone lenovo s880 tersedia dalam dua piilihan yang sangat cocok bagi kaum wanita, yaitu putih dan pink, sebuah warna yang feminism ... hehehehehe


Spesifikasi Lenovo S880

Tipe : CandyBar
Dimensi : 142 x 78 x 9.9 mm
Berat : 197 g
Layar : 480 x 800 pixels, 5.0 inches (~187 ppi pixel density)
Warna layar : TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Warna Hp : Black, White
Ringtone Tipe : MP3, WAV ringtones
Memory Internal : 4 GB
Slot microSD : yes, up to 32 GB
RAM : 512 MB
Koneksi : GPRS, EDGE, HSDPA, HSUPA, Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, Bluetooth v2.1 with A2DP, EDR, microUSB v2.0
OS : Android OS, v4.0.x (Ice Cream Sandwich)
Prosesor : MTK 6575, 1 GHz Cortex-A9, PowerVR SGX531
Message : SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser : HTML5
Kamera utama : 5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus, Geo-tagging, touch focus, face detection, Video 720p
Kamera Ke-2 : VGA
Radio : TBD
GPS : with A-GPS support
Java : via Java MIDP emulator
Fitur lain :
SNS integration
MP4/WMV/H.264/H.263 player
MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
Organizer
Image/video editor
Document viewer
Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk
Voice memo/dial
Predictive text input
Baterai Tipe : Standard battery, Li-Ion 2250 mAh

Harga Lenovo S880 adalah Rp. 1.900.000







11 komentar:

Unknown said...

maksih

Unknown said...

masih keluar gak nie untuk lenoco s880 nya

imamggn said...

kalau beli Hp Lenovo S 880 untuk daerah Depok Jawa Barat dimana Gannnnn ?

Unknown said...

Lenovo s880 bisa tidak dengan bbm? Soalnya sudah berulangkali saya coba install tetapi selalu gagal

Unknown said...

lenovo s880 sangat nyaman buat bbm, saya menikmatinya

Unknown said...

s880 sangat nyaman buat bbm an, saya menikmatinya

Anonymous said...

Saya pakai lenovo s88 sangat bagus dan.memuaskan..dan bandel

id card murah said...

terimakasih informasinya

Unknown said...

Mantabz sya juga suka...bateray nya awet...

Unknown said...

Mantabz saya suka baterainya awet....

Budi Anggoro said...

terima kasih info nya... Saya juga selama ini memakai lenovo S880 juga cukup puas dengan spesifikasi yang ditawarkan oleh pihak sana. Apalagi dengan harga yang cukup terjangkau, akan membuat pengguna lainnya juga puas dengan gadget yang satu ini. Lenovo S880 juga sudah didukung dengan banyak aplikasi dari android, yang saya suka adalah aplikasi bbm, itu merupakan aplikasi yang wajib di install di lenovo S880 saya ini. Overall dari penilaian saya cukup bagus dengan gadget yang satu ini. Terima kasih sudah berbagi info dengan saya.